Keolahragaan

Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2022

Info
Isi
Pasal 82
(1)

Dalam rangka pembinaan dan pengembangan Olahraga, dibentuk dana perwalian Keolahragaan.

(2)

Ketentuan mengenai pembentukan dana perwalian Keolahragaan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) diatur dengan Peraturan Presiden.


Terkait

Komentar!