Keolahragaan

Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2022

(6)Untuk menumbuhkembangkan Prestasi Olahraga di lembaga pendidikan, pada setiap jalur pendidikan dapat dibentuk unit kegiatan Olahraga, klub Olahraga, kelas Olahraga, pusat pembinaan dan pelatihan, sekola h Olahraga, serta diselenggarakannya kompetisi Olahraga yang berjenjang dan berkelanjutan.

Komentar!