Penyandang Disabilitas

Undang-Undang Nomor 8 Tahun 2016

Pasal 69
Tenaga kesehatan dalam melakukan tindakan medis wajib mendapatkan persetujuan dari Penyandang Disabilitas sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.

Komentar!